Melody Nurramdhani Laksani lahir
24 Maret 1992 umur 21 tahun. Melody adalah salah
satu anggota JKT48 yang berasal dari Bandung, Indonesia. Ia adalah
pusat perhatian dari JKT48
. .Center JKT48 ini pun diikutsertakan dalam salah satu
single ke-25 AKB48 bersama 'Special Girls A' yang berjudul
New Ship pada Februari 2012 lalu.
Nama
= Melody Nurramdhani Laksani
Nama Panggilan
= Melo
Tempat/Tanggal Lahir = Bandung, 24 maret 1992
Golongan Darah
= O
Horoskop = aries
Tinggi Badan = 152cm
Jikoushokai (salam perkenalan) : "Haiii!! Cheer and always shinning! I, Melody!"
Fakta tentang Melody JKT48
-
Kartun Favorit: Disney Princess terutama Putri Belle, Popeye, The Sailorman, Blossom (Girl Power Puff), Cardaptor Sakura, Tokyo Mew Mew
-
Favorit Club: Manchester United
-
Favorit Warna: Merah, Putih, Biru, Emas, Perak
-
Oshimen: Tomomi Itano "tomochin", Haruna Kojima "Kojiharu", Minami Takahashi "Takamina", uko Oshima
- Dia adalah orang Indonesia pertama yang ikut berpartisipasi dalam video klip AKB48 yang berjudul New ship
- Memiliki adik yang juga member jkt48 yaitu Frieska. Laksani
-
Nomor di audisi adalah 29
-
Dia suka menonton Moto GP, Dani Pedrosa dan Jorge Lorenzo adalah pembalap favoritnya